Menikah
merupakan suatu hal yang sacral. Kebanyakan orang pasti menginginkan pernikahan
yang sempurna namun juga tidak memerlukan budget yang berlebihan. Sekaligus
untuk mengabadikan moment customer mereka yang beberapa diantaranya mengakui
McDonaldlah yang menjadi tempat dimana pertama kali mereka bertemu. Dengan ide
seperti itu maka McDonald mengeluarkan sebuah paket pernikahan irit yang dapat
diselenggarakan direstoran cepat saji tersebut. Harga yang ditawarkan juga
bervariasi, mulai US$ 373 sampai
US$ 1,290 atau sekitar dari Rp 4,3 juta sampai Rp 15 jutaan termasuk konsumsi,
hiasan, dan bingkisan untuk para tamu undangan. Kedua mempelai juga dapat
saling bertukar cincin yang terbuat dari balon yang memang disediakan oleh
pihak McDonald.
Namun,
untuk kapasitas tamu yang dapat hadir dalam acara pernikahan direstoran cepat
saji ini tidak lebih dari 50 orang. Dan McDonald baru menyediakan paket ini
diHongKong. Belum diketahui apakah akan dilanjutkan untuk digerai McDonald
lainnya.
Fildzah Azka
13113472
3KA13
0 comments:
Posting Komentar